Penerapan teknik pemijatan marmet terhadap peningkat produksi ASI pada Ny.L dalam memberikan asuhan keperawatan post partum

UJA SESTILIANI 1814901675, UJA SESTILIANI 1814901675 (2020) Penerapan teknik pemijatan marmet terhadap peningkat produksi ASI pada Ny.L dalam memberikan asuhan keperawatan post partum. Other thesis, UNIVERSITAS PERINTIS INDONESIA.

[img] Text
64 FUJA SESTILIANI.pdf

Download (754kB)

Abstract

64). FUJA SESTILIANI 1814901675 ABSTRAK Air susu ibu (ASI) adalah cairan kehidupan terbaik yang sangat dibutuhkan oleh bayi. ASI mengandung berbagai zat yang penting untuk tumbuh kembang bayi dan sesuai dengan kebutuhannya.Produksi ASI yang kurang dan lambat keluar dapat menyebabkan ibu tidak memberikan ASI pada bayinya dengan cukup.Pengeluaran ASI yang tidak lancar ini dapat distimulasikan dengan pemberian teknik pemijatan marmet. Teknik pemijatan marmet merupakan kombinasi cara memijat dan memerah ASI. Tujuan dari karya ilmiah ini adalah menerapkan tehnik pemijatan marmet untuk melancarkan ASI Pada Ny.Ldengan Post Partum RSUD H Hanafie Muara Bungo tahun 2020. Metode penulisan ini adalah studi kasus dengan quasy eksperimen, melibatkan 1 responden, Pengumpulan data menggunakan asuhan keperawatan yang meliputi Pengkajian, Diagnosa Keperawatan, Intervensi, Implementasi, dan Evaluasi. Instrument pengumpulan data menggunakan format pengkajian Asuhan Keperawatan Nifas sesuai ketentuan yang berlaku. Dari hasil analisa kasus pada pasien didapatkan mulai mengalami peningkatan ASI setelah dilakukan teknik pemijatan marmet Pada Ny. Lpada hari ke 3 intervensi.Sehingga perlu disana peran serta tenaga kesehatan khususnya perawat untuk memberikan intervensi lebih intensif sehingga mendapatkan hasil lebih optimal lagi untuk waktu pemberiannya.Karya ilmiah ini dapat menjadi masukan bagi perawat untuk menjadikantehnik pemijatan marmet untuk melancarkan ASI Pada ibu Post Partum sebagai salah satu intervensi keperawatan di RSUD H. Hanafie Muara Bungo. Kata Kunci :Teknik Pemijatan Marmet, Mela

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners
Depositing User: lena lena
Date Deposited: 04 Feb 2021 04:31
Last Modified: 04 Feb 2021 04:31
URI: http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/1220

Actions (login required)

View Item View Item