Asuhan keperawatan pada klien Ny D dengan stroke iskhemik d eilayah kerja puskesmas suranti kec.pesisir selatan tahun 2018

REDWITRA, REDWITRA (2018) Asuhan keperawatan pada klien Ny D dengan stroke iskhemik d eilayah kerja puskesmas suranti kec.pesisir selatan tahun 2018. Diploma thesis, STIKes PERINTIS PADANG.

[img] Text
62 REDWIDRA.pdf

Download (2MB)

Abstract

REDWITRA (62) Stroke merupakan kelainan fungsi otak yang timbul mendadak yang disebabkan karena terjadinya gangguan peredaran darah otak dan bisa terjadi pada siapa saja dan kapan saja( Mutaqqin, 2008). Angka kejadian Stroke di Sumatera Barat tahun 2017, sedang kanan kakejadian Stroke di Puskesmas Surantih tahun 2015 adalah 53 orang, sedangkan tahun 2016 adalah 47 orang dan tahun 2017 adalah 42 orang, sedangkan data yang di temukan di Bulan April penyakit Stroke di puskesmas Surantih adalah 12 orang, Bulan Mei 12 orang, dan Juni 12 orang. Berdasarkan masalah perlu diberikan asuhan keperawatan yang tepat untuk mencengah terjadinya stroke berulang. Pembahasan Pelaksanaan Asuhan keperawatan pada Ny. D” dengan Stroke di Wilayah Kerja Puskesmas Surantih dilaksanakan selama 3 hari lebih 5 jam. Waktu pelaksanaan asuhan keperawatan ini tidak sesuai dengan criteria waktu atau target dalam perencanaan asuhan keperawatan yang telah diprogramkan oleh penulis yaitu mulai dari tanggal 3 juli s/d 6 Juli 2018. Pelaksanaan asuhan keperawatan ini sesuai dengan rencana.Pelaksanaan asuhan keperawatan merupakan realisasi dari rencana tindakan yang telah disusun sebelumnya. Pendokumentasian yang dilakukan selama 1 hari lebih 5 jam, dengan menggunakan SOAP (subyektif, obyektif, analisa, dan perencanaan) dan evaluasi dilakukan setiap berkunjung. Faktor pendukung dalam pelaksanaan asuhan keperawatan pada Ny.”D” dengan Stroke di Wilayah Kerja Puskesmas Surantih adalah adanya kerjasama yang baik antara keluarga pasien, pasien, dan team kesehatan. Kata kunci : Stroke, Stroke Iskhemik Daftar Pustaka : 15 (2009-2012)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Keperawatan
Depositing User: lena lena
Date Deposited: 12 Dec 2018 03:31
Last Modified: 09 Sep 2019 07:43
URI: http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/180

Actions (login required)

View Item View Item