22.TRI OKTAVIANA 2030282022, 22.TRI OKTAVIANA 2030282022 (2022) Penerapan kompres aloe vera pada an.y dalam menurunkan suhu tubuh anak dengan demam di pustu wilaya kerja puskesmas sungai naniang kec. bukit barisan kab. lima puluh kotatahun 2021. Other thesis, UNIVERSITAS PERINTIS INDONESIA.
Text
22. TRI OKTAVIANA PROPOSAL.docx Restricted to Repository staff only Download (8MB) |
|
Text
22. TRI OKTAVIANA.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
22.TRI OKTAVIANA 2030282022 ABSTRAK Febris atau demam didefinisikan dimana suatu keadaan suhu tubuh di atas normal sebagai akibat peningkatan pusat pengatur suhu di hipotalamus. Banyak masalah- masalah yang terjadi pada anak yang mengalami demam salah satunya yaitu masalah peningkatan suhu tubuh (Hipertermi). salah satu tindakan nonfarmakologi untuk menurunkan suhu tubuh adalah kompres aloe vera merupakan tindakan yang dilakukan pada klien yang mengalami peningkatan suhu tubuh yang memerlukan bantuan untuk menurunkan suhu tubuh pada anak yang demam. Tujuannya untuk menganalisa hasil implementasi penerapan kompres aloe vera pada anak yang mengalami Demam dan peningkatan suhu tubuh, masalah keperawatan Hipertermi dan intervensi keperawatan sendiri yang dilakukan adalah kompres aloe vera. Kompres aloe vera dilakukan selama lima belas menit dilakukan satu kali sehari dengan pengukuran suhu tubuh pasien, intervensi dilakukan selama tiga hari, pengukuran dilakukan sebelum, dan sesudah di kompres dengan aloe vera. Hasil evaluasi menunjukkan intervensi keperawatan kompres aloe vera efektif untuk menurunkan suhu tubuh anak yang mengalami demam. Kesimpulan adalah kompres aloe vera bekerja secara efektif menurunkan suhu tubuh. Untuk menurunkan suhu tubuh pada anak demam dimasa mendatang dapat menggunakan intervensi non farmakologi yang lain selain kompres aloe vera. Kata Kunci : Demam, kompres aloe vera, penurunan suhu tubuh. Daftar Pustaka: 25 (2009-2021)
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners |
Depositing User: | lena lena |
Date Deposited: | 21 Jun 2022 07:11 |
Last Modified: | 21 Jun 2022 07:11 |
URI: | http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/2209 |
Actions (login required)
View Item |