21.RIRIANA DEWI 1814901695, 21.RIRIANA DEWI 1814901695 (2022) Penerapan intervensi mengisap sliber ice untuk mengurangi rasa haus pada pasien choronic kidney disease(ckd) diruang ambun suri lantai IV RSUD dr. Achmad Mochtar Bukitinggi tahun 2020. Other thesis, UNIVERSITAS PERINTIS INDONESIA.
Text
21 RIRIANA DEWI.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
21.RIRIANA DEWI 1814901695 ABSTRAK Chronis Kidney Disease (CKD) adalah suatu keadaan diman fungsi ginjal mengalami kegagalan dalam mempertahankan metabolisme serta keseimbangan cairan dan elektrolit akibat destruksi struktur ginjal progresif dengan manifestasi penumpukan sisa metabolit (toksin uremik) dalam darah. pasien dengan Chronis Kidney Disease (CKD) akan mengalami hipervolemia (kelebihan volume cairan) yang mengharuskan untuk pembatasan cairan yang dapat menyebabkan rasa haus. Dalam penatalaksaan rasa haus ada Chronis Kidney Disease (DKD) dapat diberikan dengan slimber ice yaitu dengan menggulam batu es yang bertujuan untuk menurunkan rasa haus. Metode dalam Karya Ilmiah Akri Ners ini berupa studi kasus yang di ambil saat praktek keperawatan medikal bedah di Rumah Sakit dr Ahmad Mochtar Bukittinggi dengan melakukan asuhan keperawatan selama 3 hari. Hasil yang di dapatkan setelah di berikan intervensi di dapatkan adanya penurunan rasa haus pada pasien dengan Chronis Kidney Disease (CKD). Di simpulkan bahwa adanya pengaruh slimber ice dalam menurunkan rasa haus pada pasien Chronis Kidney Disease (CKD). Disarankan kepada perawat agar menerapkan intervensi slimber ice untuk tindakan mandiri perawat.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners |
Depositing User: | lena lena |
Date Deposited: | 28 Jul 2022 03:23 |
Last Modified: | 28 Jul 2022 03:23 |
URI: | http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/2438 |
Actions (login required)
View Item |