PERBEDAAN HASIL PEMERIKSAAN BASIL TAHAN ASAM METODE ZIEHL NEELSEN MENGGUNAKAN REAGAN TIDAK KADALUARSA DENGAN KADALUARSA

NATASYA YUSYANIA, NATASYA YUSYANIA (2022) PERBEDAAN HASIL PEMERIKSAAN BASIL TAHAN ASAM METODE ZIEHL NEELSEN MENGGUNAKAN REAGAN TIDAK KADALUARSA DENGAN KADALUARSA. Skripsi thesis, Universitas Perintis Indonesia.

[img] Text
KTI NATASYA YUSYANIA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penyakit tuberkulosis merupakan infeksi yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis, menyerang organ atau jaringan tubuh manusia khususnya paru paru. Mycobacterium tuberculosis berbentuk batang atau basil, memiliki sifat khas, diantaranya tahan terhadap asam sehingga pencucian asam dan alkohol, pewarnaan Ziehl Neelsen tidak melunturkan zat warna pertama yakni carbol fuchsin. Mycobacterium tuberculosis mati pada pemanasan 1000 C selama 5-10 menit atau dengan alkohol 70-95% selama 15-30 detik. Penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui perbedaan hasil BTA metode ziehl neelsen antara reagen yang tidak kadaluarsa dengan reagen yang kadaluarsa. Metode yang digunakan yaitu pewarnaan Ziehl Neelsen. Penelitian ini dilakukan di RSUD M.Natsir Solok dengan menggunakan 15 sampel. Berdasarkan hasil penelitian dari 15 sampel didapatkan nilai P.Value>0.05 artinya Tidak adanya perbedaan bermakna pada hasil pemeriksaan Basil Tahan Asam (BTA) antara reagen yang tidak kadaluarsa dengan reagen yang kadaluarsa. Kata kunci: Kadaluarsa, Mycobacterium tuberculosis, Reagen Ziehl Neelse

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Teknologi Laboratorium Medik
Depositing User: tripayuni ekaputri
Date Deposited: 15 Feb 2023 02:58
Last Modified: 15 Feb 2023 02:58
URI: http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/2703

Actions (login required)

View Item View Item