HUBUNGAN INFEKSI CACING PADA IBU HAMIL DENGAN ANEMIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS LOLO

II ANUKA SARI, II ANUKA SARI (2023) HUBUNGAN INFEKSI CACING PADA IBU HAMIL DENGAN ANEMIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS LOLO. Skripsi thesis, Universitas Perintis Indonesia.

[img] Text
SKRIPSI II ANUKA SARI.pdf

Download (455kB)

Abstract

Penyakit cacingan adalah kumpulan gejala gangguan kesehatan yang di akibatkan adanya parasit cacing di dalam tubuh. Spesies kelompok Helminth tersebut adalah Ascaris lumbricoides, Necator americanus, Ancylostoma duodenaledanTrichuris trichiura(WHO, 2011). Infeksi cacing mempengaruhi status gizi orang yang terinfeksi melalui beberapa mekanisme di antaranya, cacing memakan jaringan inang termasuk darah sehingga menyebabkan kehilangan protein dan zat besi, cacing tambang dapat menyebabkan kehilangan darah, Anemiaa dalah suatukeadaan dimana jumlah sel darah merah sedikit atau kapasitas pengangkutan oksigen yang tidak mencukupi untuk memenuhi kebutuhan fisiologis. Anemia pada ibu hamil didefinisikan sebagai suatu kondisi dimana kadar hemoglobin dalam darah kurang dari normal 11 gr/dl (WHO, 2011). Penelitian ini dilakukan pada bulan Sebtember 2022 sampai Februari 2023 di Laboratorium Puskesmas Lolo. Penelitian ini dilakukan dengan mengikuti langkah dan prosedur yang berlaku, mulai dari meminta respon dari pasien dengan diognosa Anemia, mempersiapkan alat dan bahan untuk melakukan pemeriksaan Infeksi cacing pada Responden. Dari penelitian terhadap 30 ibu hamil dengan Anemia hanya di temukan 2 Orang pasien yang Positif Telur cacing Tricuris Trichura. Infeksi cacing Trichuris Trichura pada ibu hamil tidak memiliki pengaruh yang serius terhadap kesehatan janin dan tidak ada hubngannya dengan ibu hamil yang telah di diognosa Anemia sebelumnya. Namun ibu hamil yang telah terinfeksi cacing dapat melakukan pengobatan dengan meminum obat yang di ajurkan dokter, karna apabila ibu hamil jika di biarkan terinferksi cacing akan di takutkan terjadinya Anemia yang berkelanjutan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D4 Analis Kesehatan
Depositing User: tripayuni ekaputri
Date Deposited: 31 May 2024 07:52
Last Modified: 31 May 2024 07:52
URI: http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/3256

Actions (login required)

View Item View Item