EVITA SATRIA, EVITA SATRIA (2023) Pemberdayaan keluarga dengan keteraturan program terapi odgj di wilayah kerja puskesmas Pasar baru tahun 2022. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PERINTIS INDONESIA.
Text
22. EVITA SATRIA MANUSKRIP.pdf Restricted to Repository staff only Download (540kB) |
|
Text
22.EVITA SATRIA skripsi.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
22.EVITA SATRIA: 2020243071 ABSTRAK Orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) memerlukan dukungan keluarga agar patuh dalam mengonsumsi obat selama masa pengobatan. Dukungan keluarga berperan sangat penting dalam proses pengobatan pasien gangguan jiwa. Keluarga yang mengingatkan dan mengarahkan saatnya minum obat agar teratur dan tepat waktu.Tujuan penelitian ini adalah mengetahui hubungan dukungankeluargaterhadapkepatuhanminumobat pada pasien ODGJ diWilayah Kerja Puskesmas Pasar Baru tahun 2022. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif analitik dengan rancangan penelitian cross sectional. Penelitian ini dilakukan di Wilayah Kerja Puskesmas Pasar Baru tahun 2022 pada Januari – Maret 2022. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah semua pasien ODGJ yang datang berkunjung ke Puskesmas Pasar Baru pada bulan Januari – Oktober 2021 berkunjung 53 orang.Jumlah sampel sebanyak 35 orang dengan teknik pengambilan sampel adalah accidental sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner data diolah dan dianalisis secara univariat dengan distribusi frekuensi dan bivariat dengan uji chi-square. Hasil penelitian hampir separoh yaitu 14 orang (40,0%) dengan umur 36-45 tahun, lebih dari separoh yaitu 20 orang (57,1%) dengan jenis kelamin perempuan, lebih dari separoh yaitu 19 orang (54,3%) dengan pendidikan SMA, dan hampir separoh yaitu 15 orang (42,9%) dengan pekerjaan IRT, lebih dari separoh yaitu 21 orang (60,0%) dengan kepatuhan minum obat rendah, lebih dari separoh yaitu 18 orang (51,4%) dengan dukungan keluarga rendah, dan terdapat hubungan dukungan keluarga terhadap kepatuhan minum obat pada pasien ODGJ di Wilayah Kerja Puskesmas Pasar Baru tahun 2022 (p=0,000). Kata Kunci :Kepatuhan Minum Obat,
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan |
Depositing User: | lena lena |
Date Deposited: | 18 Jul 2024 08:33 |
Last Modified: | 18 Jul 2024 08:33 |
URI: | http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/3445 |
Actions (login required)
View Item |