"Penerapan intervensi tepid sponge pada anak dengan pemenuhan kebutuhan rasa aman nyaman di wilayah kerja puskesmas tanjung beringin tahun 2023 "

EVITA SATRIA, EVITA SATRIA (2024) "Penerapan intervensi tepid sponge pada anak dengan pemenuhan kebutuhan rasa aman nyaman di wilayah kerja puskesmas tanjung beringin tahun 2023 ". Other thesis, UNIVERSITAS PERINTIS INDONESIA.

[img] Text
14.EVITA SATRIA skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
14.EVITA SATRIAmanuskrip.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (164kB)

Abstract

14.EVITA SATRIA : 2230282121 ABSTRAK Gastritis merupakan peradangan yang mengenai mukosa lambung. Peradangan ini dapat mengakibatkan pembengkakan mukosa lambung sampai terlepasnya epitel yang menyebabkan gangguan saluran pencernaan. Tujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan teknik relaksasi napas dalam untuk menguranggi nyeri pada pasien gastritis. Metode pada penulisan Karya Ilmiah Akhir Ners ini berupa studi kasus yang diambil pada saat praktek di Puskesmas Pasar baru dengan melakukan asuhan keperawatan selama 3 kali kunjungan kerumah pasien. Hasil yang di dapat kan setelah melakukan penelitian menunjukan terjadi penurunan skala nyeri, sebelum dilakukan intervensi keperawatan dengan teknik relaksasi nafas dalam skala nyeri 7, setelah dilakukan intervensi 3 kali kunjungan dengan berturut�turut maka skala nyeri menurun menjadi skala nyeri 2. Dari penjelasan diatas dapat disimpulkan ada pengaruh yang signifikan dari pemberian terapi teknik relaksasi nafas dalam. Disarankan kepada pasien untuk bisa menerapkan intervensi teknik relaksasi nafas dalam saat terjadi nya nyeri. Kata Kunci : Gastritis,

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners
Depositing User: lena lena
Date Deposited: 23 Jul 2024 08:20
Last Modified: 23 Jul 2024 08:20
URI: http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/3476

Actions (login required)

View Item View Item