MARGA, RESA (2024) GAMBARAN KADAR NARKOBA DAN KADAR PROTEIN PADA URINE PASIEN NAPZA RSUD MAYJEN H.A THALIB SUNGAI PENUH. Skripsi thesis, Universitas Perintis Indonesia.
Text
KTI RESA JILID TEBAL 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (8MB) |
|
Text
KTI (Cover abstrak bab 1 bab V).pdf Download (296kB) |
Abstract
Masalah Penyalahgunaan Narkoba Di Negara Ini Semakin Menjadi Perhatian Utama, Terutama Dengan Meningkatnya Jumlah Remaja Yang Menggunakan Narkoba Secara Signifikan. Remaja, Yang Berada Dalam Fase Yang Rentan, Sering Kali Terjerumus Ke Dalam Penggunaan Narkoba Karena Dianggap Sebagai Sesuatu Yang Baru Dan Menantang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Gambaran Kadar Narkoba Dan Kadar Protein Pada Urine Pasien Napza Rsud Mayjen H.A Thalib Sungai Penuh . Pendekatan deskriptif analitik yaitu suatu penelitian yang dilakukan untuk mengetahui, menggambarkan serta menginterpretasikan objek sesuai dengan apa adanya. Data yang telah dikumpulkan langsung oleh peneliti telah disajikan dalam bentuk tabel. Gambaran antara kadar narkoba dan kadar protein dalam urine pasien NAPZA Hasil Gambaran antara kadar narkoba dan kadar protein dalam urine pasien NAPZA pada golongan COC hasil 20 sampel negatif, pada golongan AMP (Amphetamine) terdapat 14 sampel positif dan 6 sampel negatif, pada golongan MET (methamphetamine) terdapat 16 sampel positif dan 4 sampel negatif, pada golongan THC (Tetrahydrocannabinol) terdapat 7 sampel positif 13 negatif Pada golongan MOP (Morphine-Opiate) 20 sampel negatif, pada BZO (Benzodiazepine) 20 sampel negative. Hasil pemeriksaan kadar protein urine pasien narkoba RSUD Mayjen H.A Thalib Sungai Penuh dengan hasil positif 1 yaitu 3 orang dengan presentase 15% . Hasil Positif 2 yaitu 2 orang dengan presentase 10%. hasil positif 3 yaitu 1 orang dengan presentase 5% . Hasil negatif yaitu 14 orang dengan presentase 70%. Kata Kunci : Napza, Protein Urine, Pasien Narkoba
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RZ Other systems of medicine |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Teknologi Laboratorium Medik |
Depositing User: | tripayuni ekaputri |
Date Deposited: | 14 Jan 2025 04:42 |
Last Modified: | 14 Jan 2025 04:42 |
URI: | http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/3845 |
Actions (login required)
View Item |