Gratiana Clarita Reko, Gratiana (2025) PENGARUH KONDISI PENYIMPANAN METHANOL TERHADAP KUALITAS FIKSASI PADA PEWARNAAN SEDIAAN APUSAN DARAH. Skripsi thesis, Universitas Perintis Indonesia.
|
Text
ARTIKEL GRATIANA CLARITA FIX.pdf Restricted to Repository staff only Download (998kB) |
|
|
Text
SKRIPSI BAB I-V GRATIANA CLARITA.pdf Download (1MB) |
|
|
Text
SKRIPSI FULL GRATIANA CLARITA_FIX.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Metanol adalah bahan fiksatif yang krusial dalam proses pewarnaan preparat apusan darah tepi (SADT) dengan menggunakan metode Giemsa. Studi ini bertujuan untuk menginvestigasi dampak kondisi penyimpanan methanol pada kualitas fiksasi preparat apusan darah, baik dari segi makroskopik maupun mikroskopik. Desain penelitian yang diterapkan adalah eksperimen laboratorium dengan dua perlakuan, yaitu penyimpanan methanol di luar ruangan dan di dalam lemari reagen selama satu bulan. Sampel terdiri atas 30 sediaan darah dari 15 responden yang masing masing dites dengan dua kondisi penyimpanan. Hasil observasi menampilkan bahwa secara makroskopik kedua kelompok memperlihatkan kualitas yang baik. Namun, secara mikroskopik, hanya metanol yang disimpan dalam lemari reagen yang menjaga morfologi eritrosit dengan baik tanpa sel krenasi. Uji statistik Chi-Square menunjukkan hasil yang signifikan (p < 0.001), menandakan bahwa kondisi penyimpanan berpengaruh pada kualitas fiksasi.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) |
|---|---|
| Subjects: | R Medicine > RZ Other systems of medicine |
| Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > D4 Analis Kesehatan |
| Depositing User: | tripayuni ekaputri |
| Date Deposited: | 20 Aug 2025 07:58 |
| Last Modified: | 20 Aug 2025 07:58 |
| URI: | http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/4250 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
