NOVITA SARI, NOVITA (2025) HUBUNGAN KADAR HBA1C DENGAN JUMLAH TROMBOSIT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RSUP DR. M. DJAMIL PADANG. Skripsi thesis, Universitas Perintis Indonesia.
|
Text
ARTIKEL NOVITA SARI.pdf Restricted to Repository staff only Download (349kB) |
|
|
Text
SKRIPSI NOVITA SARI COVER, ABSTRAK, BAB 1 DAN 5.pdf Download (923kB) |
|
|
Text
SKRIPSI NOVITA SARI Full .pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
STRAK Diabetes Melitus (DM) adalah kelompok penyakit metabolik yang ditandai dengan hiperglikemia, atau kadar gula darah tinggi. Dibates Melitus terbagi menjadi dua tipe utama: Tipe 1 disebabkan oleh penyakit autoimun di mana sistem kekebalan tubuh menyerang sel-sel pankreas penghasil insulin dan Tipe 2 umumnya berkaitan dengan gaya hidup dan ditandai dengan resistensi insulin. Penderita diabetes harus melakukan pemeriksaan trombosit. karena trombosit berperan dalam pembekuan darah. Selain pemeriksaan jumlah trombosit, dilakukan pemeriksaan HbA1c untuk menilai risiko kerusakan jaringan akibat gula darah tinggi dan memberikan gambaran kadar gula darah rata-rata selama 2-3 bulan terakhir. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui adanya hubungan kadar HBA1C dengan jumlah trombosit pada pasien diabetes melitus tipe 2 di RSUP Dr M Djamil Padang. Jenis penelitian yang dilakukan dalam penelitian ini adalah Observasi analitik, dengan desain Cross Sectional. Waktu penelitian ini dilakukan di Laboratorium RSUP.Dr.M.Djamil Padang dilaksanakan pada Bulan Januari – Juni 2025. Hasil penelitian yang didapatkan nilai rata- rata HbA1c sebesar 7.910 sedangkan nilai kadar trombosit sebesar 2.2506. dan pada hasil uji korelasi separman menujukan bahwa tidak ada hubungan yang signifikan atau kuat dengan dua variabel yang di uji menggunakan korelasi spearman. Kata Kunci : Diabetes Melitus Tipe 2, HbA1c, Kadar Trombosit
| Item Type: | Thesis (Skripsi) |
|---|---|
| Subjects: | R Medicine > RZ Other systems of medicine |
| Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > D4 Analis Kesehatan |
| Depositing User: | tripayuni ekaputri |
| Date Deposited: | 13 Jan 2026 03:01 |
| Last Modified: | 13 Jan 2026 03:01 |
| URI: | http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/4721 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
