NATASYA, TASYA (2019) DETEKSI GEN BABI PADA ROTI YANG BEREDAR DI KOTA PADANG MENGGUNAKAN METODE PCR Natasya Octaviani, Martinus, Epi Supri Ward. Skripsi thesis, Universitas Perintis Indonesia.
Text
TASYA BT.pdf Download (1MB) |
Abstract
Roti merupakan salah satu jenis makanan yang menggunakan bahan tambahan makanan yang sangat kompleks, sehingga ada beberapa titik kritis peluang masuknya bahan haram kedalam produk bakery, seperti tepung terigu, bahan pengembang, kuas bulu babi, rhum, daging dan produk olahannya, emulsifier, ovalet, shortening, margarin, ragi, keju, creamer, gelatin, TBM, dan coklat. Proses pengujian sampel tersebut dilakukan dengan metode Polymerase Chain Reaction (PCR) yang spesifik terhadap DNA suatu organisme. Primer yang digunakan adalah primer pork. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan didapatkan hasil dari sampel roti A, B, dan C positif mengandung DNA cytb (cytochrome b) babi. Hal tersebut diketahui dari munculnya pita DNA pada daerah 130 bp. Dari hasil sequencing sampel roti B, hasilnya roti B menunjukkan kemiripan 100% dengan Sus scrofa isolate RC mitochondrion, complete genom.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RZ Other systems of medicine |
Divisions: | Fakultas Farmasi > S1 Farmasi |
Depositing User: | tripayuni ekaputri |
Date Deposited: | 06 May 2021 08:04 |
Last Modified: | 06 May 2021 08:04 |
URI: | http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/1389 |
Actions (login required)
View Item |