ANALISIS PRAKTEK KLINIK KEPERAWATAN TEKNIK CONFORT POSITION PARENTAL HOLDING TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA ANAK YANG MENDAPATKAN TINDAKAN INVASIF PENGAMBILAN DARAH VENA KLIEN DENGAN DENGUE HAEMORRAGIC FEVER (DHF) DI RUANGAN ANAK RSUDdr. ADNAN WD PAYAKUMBUH TAHUN 2022

HERNI FATRI, HERNI FATRI (2022) ANALISIS PRAKTEK KLINIK KEPERAWATAN TEKNIK CONFORT POSITION PARENTAL HOLDING TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA ANAK YANG MENDAPATKAN TINDAKAN INVASIF PENGAMBILAN DARAH VENA KLIEN DENGAN DENGUE HAEMORRAGIC FEVER (DHF) DI RUANGAN ANAK RSUDdr. ADNAN WD PAYAKUMBUH TAHUN 2022. Other thesis, UNIVERSITAS PERINTIS INDONESIA.

[img] Text
50. KIA-N HERNI FATRI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

50. HERNI FATRI ABSTRAK DFH (dengue hameorrhagic fever) adalah penyakit yang mempunyai gejala klinis terjadinya trombositopenia yang mengakibatkan terjadinya resiko pendarahan dirumah sakit biasanya klien yang mengalami DHF akan dilakukan pengambilan darah rutin untuk pemeriksaan laboratorium. Banyak masalah-masalah yang terjadi pada DHF, masalah yang sering muncul pada DHF salah satunya yaitu nyeri yang diakibatkan oleh tindakkan invasif pengambilan darah vena yang bertujuan untuk pemeriksaan laboraturium untuk pemantauan antibody tubuh yang terinfeksi oleh nyamuk dengue. Tujuannya untuk menganalisa hasil implementasi asuhan keperawatan dengan intervensi pemberian teknik: Comfort Position Parental Holding pada anak yang mendpapatkan tindakan invasif pengambilan darah vena. KIAN ini bertujuan untuk memberikan gambaran tentang asuhan keperawatan pada anak yang mengalami DHF dengan masalah keperawatatn nyeri akibat tindakan invasif pengambilan darah vena dan intervensi keperawatan sendiri yang dilakukan adalah Comfort Position Parental Holding. Parental Holding merupakan terapi dekapan yang diberikan ibu atau orang tua terhadap anaknya yang dilakukan tindakan invasif seperti saat pengambilan darah . Dalam melakukan parental holding pada anak dirumah sakit akan berpengaruh terhadap kesembuhan anak karena kasih sayang yang diberikan ibu pada anak melalui dekapan atau parental holding akan menumbuhkan rasa nyaman pada anak sehingga ketakutan anak untuk dirawat berkurang dan akan memp

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners
Depositing User: lena lena
Date Deposited: 10 Jul 2023 02:14
Last Modified: 10 Jul 2023 02:14
URI: http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/3021

Actions (login required)

View Item View Item