Hubungan gangguan citra tubuh dengan tingkat stress pada pasien pasca operasi bedah mayor di ruang bedah RSUD RSAM Bukittinggi 2017

TAUFIK HIDAYATULLAH, TAUFIK HIDAYATULLAH (2017) Hubungan gangguan citra tubuh dengan tingkat stress pada pasien pasca operasi bedah mayor di ruang bedah RSUD RSAM Bukittinggi 2017. Skripsi thesis, STIKes PERINTIS PADANG.

[img] Text
44 TAUFIK HIDATULLAH.pdf

Download (1MB)

Abstract

TAUFIK HIDAYATULLAH (44) 13103084105039 Latar Belakang Operasi adalah semua tindakan pengobatan yang menggunakan cara invasif dengan membuka atau menampilkan bagian tubuh yang akan di tangani. Pembukaan tubuh ini umumnya dilakukan dengan membuat sayatan. setelah bagian yang akan di tangani di tampilkan di lakukan tindakan perbaikan yang akan di akhiri dengan penutupan dan penjahitan luka (Syamsuhidajat, 2010). Operasi bedah Mayor merupakan operasi yang bersifat selektif, urgen dan emergency. Tujuan dari operasi ini adalah untuk menyelamatkan nyawa. Mengangkat atau memperbaiki bagian tubuh dan meningkatkan kesehatan, contohnya: Laparatomi, Kolosistektomi, Nefrektomi, Kolostomi, Histerektomi, Mastektomi, dan operasi akibat Trauma (Brunner&Sudarth 2001). Menurut (Nainggolan 2013) operasi atau pembedahan adalah suatu penanganan secara invasive yang di lakukan untuk mendiagnosa atau mengobati penyakit injuri, atau Deformitas tubuh. ( Kiik 2013)menyatakan bahwa tidakan pembedahan akan mencederai jaringan yang dapat menimbulkan perubahan fisiologis tubuh dan mempengaruhi bagian tubuh lainny

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: lena lena
Date Deposited: 11 Sep 2019 02:54
Last Modified: 11 Sep 2019 02:54
URI: http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/354

Actions (login required)

View Item View Item