RIKA, RIKA (2014) Hubungan perilaku hidup bersih sehat (PHBS) rumah tangga dengan kejadian diare di wilayah kerja puskesmas muara labuh kab. Solok selatan tahun 2013. Skripsi thesis, STIKes PERINTIS PADANG.
Text
76 RIKA.docx Download (98kB) |
Abstract
RIKA (76) Latar Belakang Masalah Pencapaian target MDG’s (Millenium Developmen of Goals) yang mempunyai target untuk mencapai kesejahteraan rakyat dan pembangunan masyarakat pada tahun 2015, sasaran ke tujuh dari delapan sasaran MDGs tersebut adalah memastikan kelestarian lingkungan hidup, dalam hal ini temasuk pelaksanaan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) yang mana peningkatan kelestarian hidup sehat memiliki kesehatan yang baik dan optimal terutama di lingkungan rumah tangga (Heri Maulana, 2009). Salah satu upaya untuk meningkatkan derajad kesehatan yang optimal masyarakat adalah dengan meyelenggarakan pelayanan kesehatan yang mana penyelengaraan ini dapat dilakukan melalui unit unit pelayanan yang ada di masyarakat seperti kebersihan lingkungan dan juga kebersihan tenpat tinggal supaya jangan terserang diare bagi masyarakat (Depkes 2010)
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan |
Depositing User: | lena lena |
Date Deposited: | 24 Sep 2019 08:47 |
Last Modified: | 24 Sep 2019 08:47 |
URI: | http://repo.upertis.ac.id/id/eprint/533 |
Actions (login required)
View Item |